Cara menghubungkan SoundCard ke Handphone Android

Assalamualaikum Wr Wb ..

Halo guys kali ini aku akan kasih tau kalian tutorial 
Cara menghubungkan Soundcard ke Handphone Android kalian



Langkah pertama pastikan kalian sudah mempunyai Handphone android ya



Note : handpohone android versi 9-11 sangat saya rekomendasikan karena sudah ada fitur zero latency nya

Kedua pastikan kalian mempunyai Soundcard yang ingin kalian hubungkan ke perangkat android kalian 

Ketiga pastikan juga kalian mempunyai otg untuk menghubungan kabel usb soundcard ke perangkat Android kalian.




Tutorialnya mudah kalian hanya perlu memasukan USB OTG kalian ke handphone.



Kemudian masukan kabel USB dari Soundcard ke Lubang USB yang ada di USB OTG tadi.



Jika sudah pastikan lampu indikator Soundcardnya sudah menyala ya.




Oke selanjutnya pastikan kalian memiliki aplikasi perekam suara seperti FL Studio, Cubasis Mobile, atau N-Track 

Setelah itu buka aplikasinya. Disini saya menggunakan aplikasi Fl Studio Mobile , kalian bisa langsung menggunakannya tanpa perlu setting di dalam aplikasinya.


Selamat mencoba






Post a Comment

Previous Post Next Post